Kendaraan taktis multiguna Mercedes-Benz G-Class/G-Wagen : Sang penjelajah alam asal Jerman
ZONA PERANG (zonaperang.com) Mercedes-Benz G-class juga disebut sebagai Gelandwagen atau kendaraan lintas alam/G-Wagen/G-Wagon. G-class dikembangkan sebagai kendaraan militer dari saran Shah Iran Mohammad Reza Pahlavi (pada saat itu merupakan pemegang saham signifikan Mercedes) ke Mercedes dan ditawarkan sebagai versi sipil pada 1979. Awalnya, G-Class Mercedes-Benz merupakan produk mobil lintas alam dengan desain konvensional, segi empat…