Rudal darat-ke-udara jarak pendek BAC Rapier(1966), Inggris
ZONA PERANG (zonaperang.com) Sistem rudal anti-pesawat jarak pendek Rapier dirancang untuk secara langsung melindungi pasukan di zona depan dari serangan udara musuh yang beroperasi di ketinggian rendah. Rudal ini dikembangkan bagi Angkatan Darat Inggris untuk menggantikan fungsi meriam senjata anti-pesawat Bofors 40/L70 40mm pasca PD 2 yang dianggap ketinggalan zaman dalam menghalau pesawat-pesawat tempur Uni…
Read More “Rudal darat-ke-udara jarak pendek BAC Rapier(1966), Inggris” »