ZONA PERANG (zonaperang.com) – Angkatan Laut China secara resmi memulai pekerjaan pengembangan pada Type 075 LHD(landing helicopter dock) / Yushen-class landing helicopter assault pada tahun 2011.
Proyek tersebut mengisyaratkan kapal induk helikopter dengan bobot lebih dari 30.000 ton(Wasp class 40.500ton dan America class 44.900ton) .Tujuannya untuk dapat memiliki kemampuan “menggotong perangkat terbang” dalam jumlah besar untuk sebuah serangan amfibi. Hal ini sangat dipertimbangkan karena pantai timur Taiwan yang sangat bergunung-gunung.
Type | Amphibious assault ship |
Displacement | 30,000 – 40,000 tonnes |
Length | 237 m (778 ft) |
Beam | 36 m (118 ft) |
Propulsion | Diesel 2,000 kW 16PC2-6B |
Armament |
|
Aircraft carried | 30 attack helicopters per dock |
Aviation facilities | Hangar deck |
Sementara Type 075 tampak sedikit lebih kecil dari LHA Angkatan Laut AS, namun lebih besar dibandingkan dengan LHD Prancis atau Spanyol/Australia. Ukurannya sebenarnya cukup dekat dengan Trieste LHD Italia di masa depan.
Seperti kapal serbu amfibi lainya kapal ini mampu mengakomodasi hovercraft dan kendaraan lapis baja.
Tipe 075 pertama dibangun dalam waktu singkat (ini telah menjadi normal saat ini, untuk pembuatan kapal Cina: kecepatan konstruksi yang sangat cepat yang tidak dapat ditandingi oleh siapa pun). Sebanyak delapan LHD dikatakan sedang dipesan untuk PLAN sementara versi yang lebih besar dikabarkan akan direncanakan (kadang-kadang disebut sebagai Tipe 076).
Saat beroperasi penuh, Type 075 LHD baru akan meningkatkan kemampuan amfibi PLAN, yang saat ini mengandalkan desain Type 071 LPD.
https://www.youtube.com/watch?v=1-mphAMrbkY&t=9s
Baca Juga : Catatan Akhir Tahun 2021 – China : Sang Naga yang hampir Sempurna mencengkram dunia
Baca juga : Chengdu J-10 Vigorous Dragon”Firebird” : Sang Petarung Multiguna China copy-an Lavi Israel