Dalam sejarah perjuangan kemerdekaan Palestina, perempuan telah memainkan peran yang sangat penting, tidak hanya sebagai pendukung, tetapi juga sebagai aktor utama dalam melawan pendudukan zionis Israel. Di tengah ketidakadilan yang terus berlangsung, mereka menjadi simbol kekuatan, keberanian, dan harapan bagi rakyat Palestina. Bulan Sejarah Perempuan atau Women’s History Month adalah momen yang tepat untuk mengenang dan menghormati kontribusi luar biasa perempuan Palestina dalam perjuangan mereka untuk keadilan dan kebebasan.
Read More “Perempuan Palestina: Pilar Perlawanan Melawan Pendudukan di Women’s History Month” »